Dihadiri Adi Bing Slamet, Ini 6 Potret Keseruan Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ulang Tahun Anak Kedua

1 month ago 13

  1. ARTIS

Adi Bing Slamet menghadiri perayaan ulang tahun cucunya dengan penuh suka cita.

Kamis, 17 Apr 2025 18:04:00

Dihadiri Adi Bing Slamet, Ini 6 Potret Keseruan Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ulang Tahun Anak Kedua Potret Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ultah Anak Kedua. (Sumber: Instagram/adzanabs) (©© 2025 Liputan6.com)

Kebahagiaan menyelimuti pasangan selebriti Adzana Bing Slamet dan Rizky Alatas. Baru-baru ini, mereka merayakan ulang tahun anak kedua dalam suasana yang penuh keceriaan dan kehangatan.

Kyna Zayna Alatas, anak kedua mereka, baru saja genap berusia 4 tahun pada 5 April 2025. Perayaan ulang tahunnya dilakukan dengan sederhana bersama keluarga terdekat.

Adi Bing Slamet juga hadir dalam perayaan ulang tahun cucunya. Meskipun kini berusia 58 tahun dan telah menjadi seorang kakek, Adi Bing Slamet tetap terlihat awet muda dan energik di setiap kesempatan. Kebahagiaan jelas terpancar di wajah artis senior ini saat cucunya merayakan hari istimewa tersebut.

Momen ulang tahun Zayna ini menjadi kesempatan yang berharga untuk berkumpul bersama keluarga tercinta. Berikut rangkuman Liputan6.com mengenai potret Adzana Bing Slamet dan Rizky Alatas merayakan ulang tahun anak kedua mereka, pada Kamis (17/4).

Momen hangat Adzana Bing Slamet dan Rizky Alatas bersama dua putri kecilnya saat merayakan ulang tahun.

Dihadiri Adi Bing Slamet, Ini 6 Potret Keseruan Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ulang Tahun Anak Kedua Potret Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ultah Anak Kedua. (Sumber: Instagram/adzanabs) © 2025 Liputan6.com

Anak dari pasangan yang menikah pada tahun 2018 kini sudah semakin besar dan mahir berpose di depan kamera sambil menunjukkan senyumnya.

Dihadiri Adi Bing Slamet, Ini 6 Potret Keseruan Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ulang Tahun Anak Kedua Potret Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ultah Anak Kedua. (Sumber: Instagram/adzanabs) © 2025 Liputan6.com

Kehadiran kakek, nenek serta om dan tante Zayna tentu saja menambah keseruan perayaan ulang tahun di rumah Adzana.

Dihadiri Adi Bing Slamet, Ini 6 Potret Keseruan Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ulang Tahun Anak Kedua Potret Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ultah Anak Kedua. (Sumber: Instagram/adzanabs) © 2025 Liputan6.com

Adi Bing Slamet yang sering tampil dalam sinetron komedi, menarik perhatian dengan pose lucunya saat berfoto bersama anak dan cucunya yang tercinta.

Dihadiri Adi Bing Slamet, Ini 6 Potret Keseruan Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ulang Tahun Anak Kedua Potret Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ultah Anak Kedua. (Sumber: Instagram/adzanabs) © 2025 Liputan6.com

Berdasarkan foto tersebut, terlihat kehangatan keluarga besar artis terkenal Adi Bing Slamet, yang jauh dari berita negatif.

Dihadiri Adi Bing Slamet, Ini 6 Potret Keseruan Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ulang Tahun Anak Kedua Potret Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ultah Anak Kedua. (Sumber: Instagram/adzanabs) © 2025 Liputan6.com

Adzana menjelaskan dalam keterangan unggahannya dia terlambat mengunggah foto ulang tahun Zayna karena terlalu menikmati momen tersebut.

Dihadiri Adi Bing Slamet, Ini 6 Potret Keseruan Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ulang Tahun Anak Kedua Potret Adzana dan Rizky Alatas Rayakan Ultah Anak Kedua. (Sumber: Instagram/adzanabs) © 2025 Liputan6.com

Artikel ini ditulis oleh

Anisyah Al Faqir

F

Reporter

  • Fadila Adelin
  • Selma Intania Hafidha
10 Potret Perayaan Ultah ke-3 Aruni Anak Caca Tengker, Penampilan Nagita Slavina Malah Bikin Salfok
Potret Alinea Ava Nasution Anak Raditya Dika di Momen Ultah ke-5, Warisi Kecantikan Sang Mama

Potret Alinea Ava Nasution Anak Raditya Dika di Momen Ultah ke-5, Warisi Kecantikan Sang Mama

Alinea Ava Nasution kini telah tumbuh besar, Tak sedikit yang dibuat pangling melihat penampilan Alea.

Potret Perayaan Ultah Alisha Prameswari Putri Ibas Yudhoyono yang Unik, Berlangsung di Alam dengan Balon Warna-warni

Potret Perayaan Ultah Alisha Prameswari Putri Ibas Yudhoyono yang Unik, Berlangsung di Alam dengan Balon Warna-warni

Rasa bahagia sedang meliputi hati Ibas dan Aliya. Baru-baru ini, putri bungsu mereka, Alisha, merayakan ulang tahunnya.

10 Momen Keseruan Ultah ke-2 Abang L Anak Lesti Kejora dan Rizky Billar Dihadiri Seleb Tanah Air, Kompak Kenakan Jersey Bola
Keseruan Ulang Tahun Cucu Kedua Mantan Panglima TNI Andika Perkasa dan Cicit Jenderal Intelijen, Dirayakan Sederhana di Rumah
Potret Ultah Ansara Anak Caca Tengker Digelar Sederhana Bareng Keluarga, Rayyanza dan Baby Lily Curi Perhatian
Potret Ameena di Ultah Rayyanza, Duo Gemas Idola para para Netizen - Sering Disebut Keponakan Online

Potret Ameena di Ultah Rayyanza, Duo Gemas Idola para para Netizen - Sering Disebut Keponakan Online

Cipung merayakan ulang tahun ke-2 dengan meriah di kantor baru RANS yang mewah. Ameena juga terlihat hadir di antara para tamu undangan.

Potret Rafathar & Rayyanza Sibuk Siapkan Kejutan Untuk Ultah Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Ada yang Mau Adik Lagi

Potret Rafathar & Rayyanza Sibuk Siapkan Kejutan Untuk Ultah Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Ada yang Mau Adik Lagi

Rafathar dengan penuh keceriaan mengabadikan kata-kata selamat ulang tahun dan doa-doanya dalam sebuah surat yang ditujukan kepada kedua orangtuanya.

10 Momen Amy Qanita Ibunda Raffi Ahmad Rayakan Ultah ke-59 Bersama Anak, Cucu dan Menantu, Tingkah Lucu Rayyanza Bikin Gemas!
Potret Perayaan Ultah Ke-9 Mainaka Anak Nia Ramadhani di Hong Kong, Dipuji Ganteng & Aura Pejabatnya Sangat Kuat
Adzam Ultah ke-2, ini Momen Sule dan Putri Delina saat Memberi Kejutan di Rumah Nathalie Holscher
Intip Momen Tasyakuran 7 Bulanan Kehamilan Kedua Syifa Adik Ayu Ting Ting, Penuh Khidmat dan Kebahagiaan

Intip Momen Tasyakuran 7 Bulanan Kehamilan Kedua Syifa Adik Ayu Ting Ting, Penuh Khidmat dan Kebahagiaan

Acara tasyakuran digelar di rumah Ayu yang berada di Depok dengan dekorasi serba biru yang menandakan jenis kelamin anak kedua Syifa, yakni laki-laki.

Read Entire Article
Ekonomi | Politic | Hukum | Kriminal | Literatur | SepakBola | Bulu Tangkis | Fashion | Hiburan |