- PERISTIWA
- NASIONAL
Mentan Amran menegaskan akan mengirim mafia pertanian dan pangan ke nerakanya dunia.
Sabtu, 19 Apr 2025 18:09:00

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman secara tegas akan memberantas mafia pangan di Indonesia demi mencapai swasembada. Hal ini diungkap Amran saat pidato di acara Wisuda Universitas Hasanuddin, pada Kamis (10/4).
Amran juga mengungkapkan terbaru ada 50 mafia sektor pertanian yang ditindak, mulai dari mafia minyak goreng hingga mafia beras. Dari jumlah tersebut 20 di antaranya sudah menjadi tersangka. Dia menegaskan akan mengirim mafia pertanian dan pangan ke nerakanya dunia.
"Kami kirim ke nerakanya dunia yang ingin mempermainkan nasib rakyat kecil ini. Kemarin, yang menarik adalah salah satu keluarga pejabat yang aku pecat dan nanti setelah aku pecat baru aku tahu," kata Amran dikutip, Jumat (18/4).
Artikel ini ditulis oleh



Mentan Amran Lapor Presiden Mau Hajar Mafia Pangan, Begini Reaksi Prabowo yang Bikin Kagum
Menteri Pertanian Amran Sulaiman mengungkapkan, instruksi tegas Presiden Prabowo Subianto untuk sikat mafia dan koruptor di sektor pangan.



Amran Sulaiman Siap Mundur dari Mentan Jika Gagal Berantas Mafia Impor
Amran berharap dukungan Komisi IV DPR RI untuk mewujudkan program swasembada pangan melalui program cetak sawah.


Keras, Anggota DPR Tantang Kapolri Usut Tuntas Mafia Pupuk!
Awalnya Rikwanto mengapresiasi kinerja polisi yang membongkar pegawai Komdigi


Mentan Amran Ingatkan Kadis Tak Jual Traktor Bantuan Alat Pertanian: Itu Uang Rakyat!
Kementan telah bersurat kepada Polri untuk menindak tegas pelaku penyalahgunaan bantuan alat pertanian.

Mentan Amran Minta Pengadaan di Kementan Jaga Integritas dan Patuhi Aturan
Mentan meminta agar panitia pengadaan untuk bekerja maksimal dengan menjaga integritas dan melayani dengan sepenuh hati.

Menteri Amran Bagikan Sajadah dan Tikus ke Jajaran Pegawai Kementan, Ada Apa?
Perwakilan staf yang maju mendapatkan sajadah dan tikus adalah Pejabat Pembuat Komitmen (PPK).

Hitungan Menit, Mentan Copot Pejabat yang Terbukti Terima Uang Fee Proyek
Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mencopot 3 orang anak buahnya yang terbukti melanggar hukum.