Aktivitas bongkar muat peti kemas di Jakarta International Container Terminal (JICT), Tanjung Priok, Jakarta, Sabtu (12/4/2025).
Sabtu, 12 Apr 2025 18:11:40

Aktivitas bongkar muat peti kemas di Jakarta International Container Terminal (JICT), Tanjung Priok, Jakarta, Sabtu (12/4/2025). Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump memutuskan untuk menunda penerapan tarif resiprokal selama 90 hari, kecuali China. Diketahui, awalnya tarif resiprokal dengan besaran bervariasi ke negara mitra dagang AS akan diberlakukan pada 9 April 2025 lalu. Namun, Donald Trump memutuskan untuk menunda hal tersebut. Meski begitu, seluruh negara yang jadi target AS tetap terkena tarif dasar 10 persen.








Artikel ini ditulis oleh




Ketegangan Perang Dagang Makin Tinggi, Trump Ancam China Kenakan Tarif Tambahan 50 Persen
Trump mengatakan bahwa jika China tidak membatalkan kenaikan tarif sebesar 34 persen pada 8 April, dia akan mengenakan tarif tambahan.


Uni Eropa Memanas, Siap Balas Kebijakan Tarif Impor Trump
Komisioner Perdagangan dan Keamanan Ekonomi Uni Eropa, Maros Sefcovic, terus menjalin komunikasi dengan mitra Amerika.
Trump 1 minggu yang lalu