Buntut Kasus Dokter Residen Unpad Perkosa Anak Pasien di RSHS Bandung, Menkes Budi Wajibkan Peserta PPDS Tes Mental

1 week ago 12

  1. PERISTIWA
  2. REGIONAL

Selain menyesalkan kejadian tersebut, Budi juga menekankan adanya perbaikan dari dari sistem yang berjalan.

Jumat, 11 Apr 2025 19:51:44

Buntut Kasus Dokter Residen Unpad Perkosa Anak Pasien di RSHS Bandung, Menkes Budi Wajibkan Peserta PPDS Tes Mental Buntut Kasus Dokter Residen Unpad Perkosa Anak Pasien di RSHS Bandung, Menkes Budi Wajibkan Peserta PPDS Tes Mental (©merdeka.com)

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin akan mewajibkan peserta Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) untuk melakukan tes mental. Hal tersebut terkait kasus pemerkosaan seorang keluarga pasien dilakukan PAP, seorang peserta PPDS Anestesiologi Fakultas Kedokteran Universitas Padjajaran di RSHS Bandung.

"Kami akan mewajibkan semua peserta PPDS yang mau masuk harus tes mental dulu. Setiap tahun, karena mereka kan under a lot of pressure, tekanannya banyak. Jadi setiap tahun harus tes mental. Sehingga kita bisa melihat kalau ada yang anxiety, apa cemas, ada yang depresi itu bisa ketahuan lebih dini dan kita bisa perbaiki," ujar Budi di Solo, Jumat (11/4).

Selain menyesalkan kejadian tersebut, Budi juga menekankan adanya perbaikan dari dari sistem yang berjalan.

"Harus ada perbaikan. Jadi yang pertama kita membekukan dulu anestesi di Unpad dan RSHS untuk melihat kekurangannya mana yang harus diperbaiki. Kalau kita perbaiki sampai jalan kan susah," kata dia.

Evaluasi Besar Dilakukan Menkes

Budi juga bakal memberikan efek jera agar hal sama tidak berulang. Ia memastikan akan ada evaluasi.

"Jadi harus ada efek jera, kita harus pastikan STR (Surat Tanda Register), SIP (Surat Ijin Praktek) harus dicabut karena memang sekarangbada di Kemenkes dengan Undang-undang yang baru. Sehingga dia enggak bisa praktik lagi," tandas Budi.

Artikel ini ditulis oleh

Muhamad Agil Aliansyah

M

Reporter

  • Muhamad Agil Aliansyah
Buntut Kasus Dokter Residen Perkosa Keluarga Pasien, Kemenkes Setop Sementara Program PPDS Unpad di RSHS
Kemenkes Minta RSHS Setop Sementara PPDS Anestesi Buntut Dokter Residen Perkosa Anak Pasien

Kemenkes Minta RSHS Setop Sementara PPDS Anestesi Buntut Dokter Residen Perkosa Anak Pasien

Kemenkes mengaku prihatin dan menyesalkan dugaan kekerasan seksual yang dilakukan dokter residen tersebut.

Geger Dokter Residen FK Unpad Bius dan Perkosa Penunggu Pasien di RSHS, Kemenkes Sanksi Tegas Seumur Hidup

Geger Dokter Residen FK Unpad Bius dan Perkosa Penunggu Pasien di RSHS, Kemenkes Sanksi Tegas Seumur Hidup

Kemenkes merespons pelecehan seksual di Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung yang diduga dilakukan dokter residen FK Unpad.

Kemenkes Minta Konsil Kesehatan Segera Cabut STR Dokter Residen yang Diduga Perkosa Anak Pasien di RSHS

Kemenkes Minta Konsil Kesehatan Segera Cabut STR Dokter Residen yang Diduga Perkosa Anak Pasien di RSHS

"Pencabutan STR akan otomatis membatalkan Surat Izin Praktek (SIP) dr PAP,” kata Juru Bicara Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Widyawati.

Tegas, Kemenkes Bakal Cabut Izin Praktik dan STR Dokter Pelaku Perundungan PPDS

Tegas, Kemenkes Bakal Cabut Izin Praktik dan STR Dokter Pelaku Perundungan PPDS

Kemenkes akan memberikan sanksi berupa pencabutan surat izin praktik (SIP) dan surat tanda registrasi (STR) pelaku perundungan pada PPDS

Dokter Muda Undip Tewas Diduga Dibully Senior, Menkes Ingin Perbaiki Tata Kelola PPDS

Dokter Muda Undip Tewas Diduga Dibully Senior, Menkes Ingin Perbaiki Tata Kelola PPDS

Kematian korban berinisial AR yang ditemukan pada Senin (12/8) lalu diduga berkaitan dengan perundungan di tempatnya menempuh pendidikan.

Menkes Bakal Atur Jam Kerja Dokter PPDS

Menkes Bakal Atur Jam Kerja Dokter PPDS

Budi mengatakan, pengaturan jam kerja akan dilakukan lewat kerja sama formal antara rumah sakit di bawah kementerian dan fakultas kedokteran.

 Bukan Hanya Pintar tapi Harus Berakhlak Mulia

Menkes Geram Kasus Perundungan Mahasiswa PPDS: Bukan Hanya Pintar tapi Harus Berakhlak Mulia

Kemenkes saat ini menerima 1000 laporan dugaan perundungan pada mahasiswa PPDS dari berbagai universitas.

 Sudah Jelas Sekali!

Punya 'Bukti' Bullying dr Aulia, Menkes Desak Proses Hukum: Sudah Jelas Sekali!

Kendati belum menjawab secara gamblang terkait hasil investigasi kasus dugaan perundungan itu, Budi menyatakan telah sangat mengetahui apa yang terjadi.

Kondisi Terkini Penunggu Pasien Korban Pemerkosaan Dokter Residen FK Unpad di RSHS Bandung

Kondisi Terkini Penunggu Pasien Korban Pemerkosaan Dokter Residen FK Unpad di RSHS Bandung

Pemerkosaan dilaporkan pada pertengahan Maret 2025 di lingkungan Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung.

Kemenkes Minta FK Undip Hapus Iuran Peserta PPDS

Kemenkes Minta FK Undip Hapus Iuran Peserta PPDS

Kemenkes juga meminta agar Undip mengontrol obrolan di grup WhatsApp peserta PPDS.

Menkes Buka Suara soal Pembekuan PPDS Anestesi Undip

Menkes Buka Suara soal Pembekuan PPDS Anestesi Undip

Kemenkes melakukan pemeriksaan yang tuntas untuk mengetahui siapa yang harus bertanggung jawab dari dugaan perundungan di PPDS Anestesi Undip.

Read Entire Article
Ekonomi | Politic | Hukum | Kriminal | Literatur | SepakBola | Bulu Tangkis | Fashion | Hiburan |